Altusen KN9116 Bedienungsanleitung

Stöbern Sie online oder laden Sie Bedienungsanleitung nach Netzwerk-Switches Altusen KN9116 herunter. ALTUSEN KN9116 3Com 3CRTRV10075 Benutzerhandbuch

  • Herunterladen
  • Zu meinen Handbüchern hinzufügen
  • Drucken
  • Seite
    / 3
  • Inhaltsverzeichnis
  • LESEZEICHEN
  • Bewertet. / 5. Basierend auf Kundenbewertungen
Seitenansicht 0
INFOLINUX 01/2006
17
ULASAN
Hasil Tes dan Ulasan Hardware
Berita | Ulasan | Utama | Bisnis | Alternatif | Praktik Instan | Solusi | Tutorial
www.infolinux.web.id
D
evice KVM merupakan
sebuah unit kontrol yang
memudahkan operator meng-
akses dan melakukan monitoring
terhadap beberapa server dari
sebuah konsol. Tentu hal ini bisa
menjadi solusi hemat, karena
perusahaan tidak perlu lagi
membeli monitor, keyboard, dan
mouse berlebih, melainkan ha-
nya perlu menggunakan satu set
monitor, keyboard, dan mouse,
untuk semuanya. Teknologi me-
mang menyenangkan!
Kali ini, kami menguji AL-
TUSEN KN9116 yang dapat
mengontrol hingga 16 buah
komputer. KN9116 juga bisa
digunakan melalui protokol IP,
sehingga seorang administrator
sistem dapat mengontrol dari
mana saja, selama terhubung
dengan KN9116.
Hanya saja, aplikasi client
frontend untuk Linux masih
berupa aplikasi client JAVA dan
aplikasi JAVA ini tidak dapat
kami jalankan, karena selalu me-
nerima pesan kesalahan. Sehing-
ga, pengujian yang kami lakukan
hanya langsung dari KN9116.
Manual dari KN9116 sangat
membantu penggunanya dalam
menggunakan KVM ini. Karena,
pengguna biasanya mengalami
kesulitan ketika ingin melakukan
perpindahan port komputer me-
lalui shortcut keyboard.
EWS
S
aat ini, access point tidak
hanya merupakan device in-
frastruktur yang diinstalasi pada
perkantoran, maupun tempat-
tempat seperti mall.
3Com 3CRTRV10075 mudah
dibawa ke mana-mana karena
kemasannya yang ringkas dan
disertai tas pocket bergaya.
3CRTRV10075 memiliki
berbagai mode penggunaan. Se-
bagai mode Client, Anda tidak
perlu memiliki adapter WLAN.
Penggunanya hanya memerlu-
kan ethernet yang kemudian di-
hubungkan ke 3CRTRV10075.
Dengan switch pada bagian
samping 3CRTRV10075, peng-
gunanya bisa menentukan mode
yang ingin digunakan.
Namun, apabila i ngin
melakukan konfigurasi,
3CRTRV10075 harus diaktifkan
sebagai mode setup, dan konfi-
gurasi ini hanya bisa dilakukan
dengan koneksi melalui kabel.
Kami sudah mencoba melalui
jaringan wireless, namun selalu
terjadi kesalahan.
Kemudian, jika 3CRTRV
10075 diaktifkan sebagai mode
Access Point, maka jaringan
utamanya harus mengaktif-
kan server DHCP, karena IP
3CRTRV10075 tidak dapat di-
tentukan secara manual, me-
lainkan harus menerima IP dari
server DHCP.
EWS
KVM
ALTUSEN KN9116
ROUTER
3Com 3CRTRV10075
Spesifikasi Hardware
Manufaktur ATEN
Model KN9116
Koneksi komputer 16
Pemilihan port OSD / Hotkeys
Penggunaan power 120V / 60Hz; 230V/50Hz; 12W
Video 1600 x 1200; DDC2B
Dimensi 43.72 x 26 x 4.4 cm, 4.2 kg
Harga US$2156, Garansi 2 tahun
Kontak Gigantika Pratama Prima, Telp (021) 653-0-5789
Situs www.altusen.com.tw
Spesifikasi Hardware
Manufaktur 3Com
Model 3CRTRV10075
Standar IEEE 802.11g, IEEE 802.11b, IEEE 802.3
Security WPA, 40/64/128-bit WEP encryption, MAC address
Operating Mode Configuration (untuk setup), Client, AP and Router
Misc IP Protocol Set: NAT, L2TP, DHCP Client/Server, PPPoE
Dimensi 2.2 x 10.2 x 7.0 cm
Harga US$90, Garansi 1 tahun
Kontak Sistech Kharisma, Telp (021) 350-5668
Situs www.3com.com
Performa 35%
Harga 35%
Layanan 5%
Handling 5%
Perlengkapan 20%
Hasil Pengujian
Perlengkapan 7,5
Handling 8,0
Layanan 9,0
Harga 10,0
Performa 9,0
Rating
9,0
Performa 35%
Harga 35%
Layanan 5%
Handling 5%
Perlengkapan 20%
Hasil Pengujian
Perlengkapan 7,6
Handling 3,4
Layanan 5,0
Harga 8,9
Performa 3,0
Rating
6,1
Seitenansicht 0
1 2 3

Inhaltsverzeichnis

Seite 1 - 3Com 3CRTRV10075

INFOLINUX 01/200617ULASANHasil Tes dan Ulasan HardwareBerita | Ulasan | Utama | Bisnis | Alternatif | Praktik Instan | Solusi | Tutorialwww.infolinux.

Seite 2 - Justec JDR810

INFOLINUX 01/200618ULASANHasil Tes dan Ulasan HardwareBerita | Ulasan | Utama | Bisnis | Alternatif | Praktik Instan | Solusi | Tutorialwww.infolinux.

Seite 3 - D-Link DNS-312H

INFOLINUX 01/200619ULASANHasil Tes dan Ulasan HardwareBerita | Ulasan | Utama | Bisnis | Alternatif | Praktik Instan | Solusi | Tutorialwww.infolinux.

Kommentare zu diesen Handbüchern

Keine Kommentare